1. Pengertian ASI Eksklusif dan Stunting ASI (Air Susu Ibu) merupakan makanan terbaik bagi bayi yang baru lahir. ASI eksklusif berarti bayi hanya diberikan ASI sebagai makanannya, tanpa tambahan makanan atau minuman lain, termasuk air. Stunting adalah masalah gizi kronis yang menyebabkan pertumbuhan linier anak menjadi terhambat. Stunting...